13 Oktober Memperingati Hari Apa? Ternyata Ada Hari Telur Sedunia, Simak Sejarahnya

- 12 Oktober 2023, 19:30 WIB
Ada Hari Telur Sedunia pada 14 Oktober, ketahui peran pentingnya dalam kehidupan manusia
Ada Hari Telur Sedunia pada 14 Oktober, ketahui peran pentingnya dalam kehidupan manusia /JillWellington/Pixabay

MAPAY BANDUNG - 13 Oktober 2023 akan jatuh pada hari Jumat. Ternyata pada tanggal 13 Oktober ada perayaan yang dirayakan sebagian masyarakat di dunia.

Ya, pada 13 Oktober tersebut bertepatan dengan Hari Telur Sedunia.

Bagi sebagian orang mungkin sangat unik merayakan Hari Telur Sedunia setiap tanggal 13 Oktober.

 

Baca Juga: Airlangga Hartarto Tegaskan Partai Golkar Kukuh Dukung Prabowo di Pilpres 2024

Lantas bagaimana sejarah Hari Telur Sedunia tersebut?

Dikutip MapayBandung.com dari berbagai sumber Hari Telur Sedunia adalah kesempatan unik untuk membantu meningkatkan kesadaran akan pentingnya telur dan dirayakan pada negara-negara di seluruh dunia.

Hari Telur Sedunia dibentuk di Konferensi IEC Wina tahun 1996 yang memutuskan untuk memperingati Hari Telur Sedunia pada hari Jumat kedua pada bulan Oktober setiap tahun.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x