Jutaan Orang Tidak Menyadari! 5 Perbedaan Honda Vario 125 Lama dan Baru yang Tidak Diketahui

- 28 September 2022, 09:05 WIB
5 Perbedaan Vario Lama (kiri) dan New Vario 125 Baru (kanan)
5 Perbedaan Vario Lama (kiri) dan New Vario 125 Baru (kanan) /YouTube Kang Mas Bro

MAPAY BANDUNG – Animo pencinta motor skutik pada peluncuran New Honda Vario 125 nampaknya cukup besar.

Pasalnya motor matic yang kehadirannya telah lama dinantikan ini hadir dengan segudang fitur yang pas dan maksimal.

Selain fitur keyless yang tidak ditemukan pada Vario lama, terdapat perbedaan mencolok dari New Honda Vario 125 versi terbaru.

Dengan mengetahui perdedaan pada Honda Vario 125 versi lama dan baru, nantinya pencinta skutik tidak akan bingung saat menentukan pilihan.

Baca Juga: AHM Resmi Rilis New Vario 125 Dibanderol Mulai dari Rp22 Jutaan, Inilah 3 Keunggulan yang Wajib Kamu Tahu!

Dikutip MapayBandung.com dari kanal YouTube Kang Mas Bro pada Rabu 28 September 2022, berikut 5 perbedaan Honda Vario 125 baru dan lama.

1. Desain

Astra Honda Motor memang mempertahankan desain New Vario 125 biar tidak terlihat perubahan yang cukup besar dari versi sebelumnya.

Namun perbedaan yang paling mencolok terletak pada desain bodi samping, jika fairing (sayap) Honda Vario 125 lama nampak pendek, berbeda dengan New Vario 125 yang lebih besar.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x