KONDISI TERKINI Rumah Dinas Wali Kota Bandung Hari Ini: Tertutup Pasca Yana Mulyana Terjaring OTT KPK

- 15 April 2023, 13:32 WIB
Kondisi depan Rumah Dinas Wali Kota Bandung di Jalan Dalem Kaum, Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (15/4/2023).
Kondisi depan Rumah Dinas Wali Kota Bandung di Jalan Dalem Kaum, Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (15/4/2023). /ANTARA/Ricky Prayoga

Kondisi rumah dinas Wakil Wali Kota Bandung, Sabtu 15 April 2023.
Kondisi rumah dinas Wakil Wali Kota Bandung, Sabtu 15 April 2023. ANTARA/Ricky Prayoga/Mardiansyah

Baca Juga: KPK Akan Segera Umumkan Status Wali Kota Bandung Yana Mulyana dalam Tempo 1x24 Jam

Sekitar pukul 06.30 WIB, terdapat satu mobil berjenis Toyota Voxy berwarna hitam dengan nomor polisi D 1198 C keluar dari rumah dinas di Jalan Nyland.

Namun, di dalam mobil itu hanya tampak seorang pengemudi.

Diberitakan sebelumnya, KPK menangkap 9 orang dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) pejabat Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung, pada Jumat 14 April 2023 malam.

Baca Juga: KPK Akan Segera Umumkan Status Wali Kota Bandung Yana Mulyana dalam Tempo 1x24 Jam

Sembilan pejabat Pemkot Bandung itu terdiri dari Wali Kota Bandung Yana Mulyana, dan 8 orang lainnya dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung.

Kabar OTT Wali Kota Bandung Yana Mulyana dan 8 orang lainnya ini telah dikonfirmasi oleh Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri di Jakarta, Sabtu 15 April 2023 hari ini.

"Jumlah orang yang ditangkap sejauh ini sembilan orang, termasuk wali kota dan beberapa pejabat lainnya di Dinas Perhubungan Kota Bandung," kata Ali Fikri, yang dikutip MapayBandung.com dari ANTARA.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x