Baru Tahu! Begini Asal-usul Penamaan Rumah Sakit Dustira, Ternyata Berasal dari Nama Ini

- 10 Maret 2023, 14:45 WIB
Ternyata begini asal-usul penamaan Rumah Sakit Dustira yang ada di Kota Cimahi, berasal dari nama ini, baru tahu.
Ternyata begini asal-usul penamaan Rumah Sakit Dustira yang ada di Kota Cimahi, berasal dari nama ini, baru tahu. /Instagram Rumah Sakit Dustira/@rsdustira

MAPAY BANDUNG - Warga Cimahi tentu sangat familiar dengan salah satu rumah sakit besar yang bernama Rumah Sakit Dustria.

Rumah Sakit Dustira adalah rumah sakit yang beralamat di Jalan dr. Dustira, Nomor 1, Kelurahan Baros, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi.

Namun, rasanya belum banyak yang mengetahui tentang asal usul penamaan Rumah Sakit Dustira.

 

Rumah Sakit Dustira ternyata memiliki nama lain saat pertama kali dibangun pada tahun 1887 di masa penjajahan Belanda.

Baca Juga: Baru Tahu! Ternyata Ini Kepanjangan Nama Jalan Suci di Bandung, Pantas Saja

Dilansir MapayBandung.com dari web resmi Dustira pada Jumat 10 Maret 2023, kala itu, Rumah Sakit Dustira dibangun sebagai rumah sakit militer atau Militare Hospital.

Sejarah

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x