Nama Stadion si Jalak Harupat Ternyata Diambil dari Nama Tokoh Nasional Keturunan Bangsawan, Siapa?

- 3 Maret 2023, 19:00 WIB
Stadion si Jalak Harupat Kabupaten Bandung.
Stadion si Jalak Harupat Kabupaten Bandung. /Diskominfo Kabupaten Bandung/

 

MAPAY BANDUNG - Siapa sangka, pemberian nama Stadion si Jalak Harupat adalah berasal dari salah satu tokoh nasional berdarah Sunda keturunan bangsawan.

 

Stadion kebanggaan yang dimiliki Kabupaten Bandung itu belakangan santer diberitakan. Di samping karena sempat jadi markas klub Persib Bandung dan Persikab Bandung, stadion ini pun dinilai memenuhi standar FIFA.

Hasilnya, stadion berkapasitas 35 ribu penonton itu didapuk menjadi salah satu venue pertandingan di Piala Dunia U-20 pada Mei-Juni mendatang.

Baca Juga: Sejarah Penamaan Jalan ABC di Kota Bandung, Nggak Nyangka! Ternyata Berasal dari Ini

Sebelumnya stadion yang terletak di Soreang, Kabupaten Bandung ini lebih dahulu menjadi venue beberapa cabang olahraga di Asian Games 2018 lalu.

Sekilas soal si Jalak Harupat, dilansir MapayBandung.com dari berbagai sumber, Jalak Harupat sendiri adalah sebutan untuk hewan sejenis ayam jantan yang disebut-sebut tak pernah kalah saat diadu alias bertanding satu lawan satu.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x