Krisis Air Tanah di Bandung Mulai Nampak, Yana Mulyan Minta Warga Lakukan Ini

- 5 Februari 2023, 12:30 WIB
Wali Kota Bandung Yana Mulyana mengajak warga untuk mengantisipasi krisis air tanah di Bandung.
Wali Kota Bandung Yana Mulyana mengajak warga untuk mengantisipasi krisis air tanah di Bandung. /Diskominfo

MAPAY BANDUNG - Wali Kota Bandung Yana Mulyana mengajak warga untuk mengantisipasi krisis air tanah di Bandung.

Sebelumnya, Pusat Air Tanah dan Geologi Tata Lingkungan (PATGTL) Badan Geologi menyatakan kondisi muka air tanah di wilayah Bandung Raya itu semakin menurun atau tergolong kritis.

Oleh karenanya Yana Mulyana mengajak warga untuk menampung air hujan ke dalam tanah agar krisis air tanah ini dapat diatasi.

Baca Juga: 7 Tanda Tubuh Terserang Diabetes, Salah Satunya Terjadi Ini di Kaki, Simak Penjelasan dr Ema

"Jadi kalau air hujan yang datang menetes ke rumah kita itu semua masuk ke lahan kita, ditabung, kita bisa jaga sama-sama air tanah," kata Yana dikutip dari ANTARA, Minggu 5 Februari 2023.

Menurut Yana Mulyana persoalan krisis air tanah di Bandung ini bukan hanya tanggung jawab pemerintah saja.

Namun ia meminta agar warga juga ikut memperhatikan dengan menabung air lewat kolam retensi, biopori, hingga drumpori.

Baca Juga: 3 Makanan Alami yang Jadi Obat Asam Lambung Kata dr Zaidul Akbar

Baca Juga: Bocoran MasterChef Indonesia Season 10 Hari Ini Minggu 5 Februari 2023: 9 Peserta Masuk Pressure Test

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x