Bisa Sakit Seperti Manusia, DLH Kota Cimahi Pantau Kesehatan Pohon

- 4 November 2022, 22:00 WIB
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Cimahi terus melakukan pemantauan terhadap kesehatan pohon-pohon di Kota Cimahi.
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Cimahi terus melakukan pemantauan terhadap kesehatan pohon-pohon di Kota Cimahi. /Pemkot Cimahi

Baca Juga: Resep Olahan Tumis Tahu Telor yang Gak Bikin Dompet Kering, Dijamin Enak dan Gurih

Sementara pohon yang kerap tumbang ketika hujan deras mengguyur, lanjut Lilik, mayoritas penyebabnya dikarenakan faktor bencana dan tanah yang tidak kuat mencengkram akar pohon. "Selama ini kalau kita periksa yang tumbang kebanyakan karena faktor alam," sebutnya.

Dirinya melanjutkan, pihaknya memiliki personel yang bertugas menjadi dokter pohon untuk melakukan identifikasi pohon-pohon di Kota Cimahi.

"Kita kan ada tim dokter pohon yang melakukan pemantauan setiap hari, terutama di jalan besar yang berisiko besar," kata Amy.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah