Atasi Banjir di Terowongan Cibaduyut, Pemkot dan Pemkab Bandung Akan Bangun 2 Proyek Ini

- 27 November 2021, 12:00 WIB
Momen banjir yang terjadi di Cibaduyut, Kota Bandung, Rabu 10 November 2021.
Momen banjir yang terjadi di Cibaduyut, Kota Bandung, Rabu 10 November 2021. /Tangkapan layar Instagram @prfmnews/

MAPAY BANDUNG - Setiap musim hujan tiba, terowongan Cibaduyut kerap disergap banjir.

Akibat banjir di terowongan Cibaduyut, membuat lalu lintas terputus.

Bahkan persoalan banjir di terowongan Cibaduyut menjadi siklus tahunan setiap musim hujan tiba.

Baca Juga: Profil Singkat Bae Doo Na, Karakter Utama di Film The Silent Sea

Untuk mengatasi banjir di terowongan Cibaduyut, Pemerintah Kota Bandung dan Kabupaten Bandung sepakat berkolaborasi mengatasinya.

Menurut Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, Pemkot Bandung melalui Dinas Pekerjaan Umum akan membangun sumur imbuhan di terowongan Cibaduyut.

Sedangkan Pemkab Bandung berencana membangun rumah pompa.

Baca Juga: Baca Dzikir Ini Saat Terbangun Tengah Malam, Syekh Ali Jaber: Allah Akan Kabulkan Semua Doa

Baca Juga: Flek Paru-Paru karena Rokok Insyaallah Hilang dengan Air Rebusan 5 Bahan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Sesuai rencana, dua proyek tersebut akan dibangun dalam waktu dekat.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x