Warga Kabupaten Bandung, Produk UMKM Kamu Ingin Diendorse Bupati Bandung? Begini Loh Caranya

- 11 Juni 2021, 09:55 WIB
Bupati Bandung Dadang Supriatna melaunching program UBED (UMKM BEDAS).
Bupati Bandung Dadang Supriatna melaunching program UBED (UMKM BEDAS). /Instagram @kang.dadangsupriatna

MAPAY BANDUNG - Sebagai bentuk dukungan terhadap pelaku UMKM di Kabupaten Bandung, Bupati Bandung Dadang Supriatna melaunching program UBED (UMKM BEDAS).

Melalui program UBED ini, Dadang akan membantu para pelaku UMKM di Kabupaten Bandung untuk mempromosikan produknya di Instastory Instagram pribadinya.

Bagi warga Kabupaten Bandung yang memiliki UMKM bisa mengirimkan data UMKM via DM Instagram pribadinya @kang.dadangsupriatna.

Baca Juga: Gara-Gara Curi Parfum dan Keroyok Pegawai Minimarket di Otista Bandung, Pria Ini Ditangkap Polisi

Data yang dimasukan diantaranya foto produk UMKM, alamat dan akun instagram UMKM.

Baca Juga: Update Terbaru Covid-19 Jawa Barat : 2 Daerah Masuk Zona Merah, Di Mana Saja?

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh DADANG SUPRIATNA (@kang.dadangsupriatna)

"Setiap Hari Kamis UMKM warga kabupaten Bandung akan Saya Post di instastories di akun instagram saya. GRATIS!," katanya.

Baca Juga: Kena Demam BTS Meal, Erick Thohir : Dapat Juga, Sampai Keringetan

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x